[Tutorial] Disable Signature Menggunakan Lucky Patcher

1:12 PM
assalamualaikum wr wb.

kali ini gue share cara disable signature menggunakan lucky patcher + pict supaya kalian paham dan bisa langsung praktek sendiri. sebenernya tutorial ini sudah banyak di blog blog lain cuman gue tulis aja disini sambil meramaikan blog hehe. oke langsung saja kita mulai prakteknya.


link lucky patcher : Download Here


#syarat
- rooted
- ada aplikasi lucky patcher.

#tutorial

1. hh dalam kondisi root. lalu download lucky patcher menggunakan link diatas. dan install seperti biasa kemudian buka aplikasinya, nanti akan muncul pop up dialog seperti screenshot dibawah kemudian pilih allow/ijinkan.


2. pilih kotak peralatan


3. kemudian pilih patch ke android


4. ceklis 3 kotak ini kemudian pilih terapkan.


5. tunggu prosesnya, jangan panik bila hh restart dengan sendirinya.
6. buka aplikasi lucky patcher kembali apabila sudah ada tulisan "patch diterapkan" berarti sudah sukses ter disable signature.



sekian tutorial dari saya mohon maaf apabila ada kekurangannya.

Find me on Facebook
085921314240 (wa only)



Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda

No comments